UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS MELALUI METODE BLENDED LEARNING PADA MASA PANDEMI COVID–19

Authors

  • SITI ROFINGAH Pascasarjana PMIPA, Universitas Indraprasta PGRI, Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.51878/educator.v1i2.732

Keywords:

results of study, Learning of Covid-19 pandemic, blended learning

Abstract

The main priority of providing education during Covid-19 pandemic to prioritize health and safety of students, educators, education staff, families, and the community in general, as well as considering the growth of the students and their psycho social conditions. The continuity of teaching and learning process that is not carried out in the school has potential to have a long lasting negative impact. Anticipating the negative consequences and issues of distance learning, SMA Negeri 1 Kota Depok, according to government guidelines, has implemented two new policies for limited Face-to-face learning and an emergency curriculum ( under special conditions). During the Covid-19 pandemic, online and offline learning must be done side by side. On the other hand the student learning outcomes are expected have good final result. The writer conducted Classroom Action Research as an effort to improve students' learning outcomes during the Covid-19 pandemic by using Blended Learning method which combine Face-to face learning method with distance learning. Based on the cycle 1 and cycle 2, there were found that Blended learning can improve students' learning outcomes in Mathematics subject for 12 graders of Science subject at SMAN 1 Kota Depok.

ABSTRAK
Prioritas utama penyelenggaraan pendidikan pada masa pandemi Covid–19 adalah untuk mengutamakan kesehatan dan keselamatan peserta didik, pendidik, tenaga kependidikan, keluarga, dan masyarakat secara umum, serta mempertimbangkan tumbuh kembang peserta didik dan kondisi psikososial. Kelangsungan belajar mengajar yang tidak dilakukan di sekolah berpotensi menimbulkan dampak negatif yang berkepanjangan. Mengantisipasi konsekuensi negatif dan isu dari pembelajaran jarak jauh, SMA Negeri 1 Kota Depok sesuai panduan pemerintah mengimplementasikan dua kebijakan baru Pembelajaran Tatap Muka Terbatas dan Kurikulum darurat (dalam kondisi khusus). Pada masa pandemi Covid–19 mengharuskan mengharuskan pembelajaran daring dan luring berjalan beriringan. Di sisi lain hasil belajar siswa yang diperoleh diharapkan tetap baik. Penulis melakukan Penelitian Tindakan Kelas sebagai upaya untuk meningkatkan hasil belajar pada masa pandemi Covid–19 dengan menggunakan pembelajaran Campuran (Blended Learning) yang mengkombinasikan metode pembelajaran tatap muka dengan pembelajaran jarak jauh. Berdasarkan hasil temuan pada siklus I dan siklus II ternyata pembelajaran Campuran (Blended Learning) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika Kelas XII IPA di SMAN 1 Kota Depok.

References

Arianti. (2017). Urgensi lingkungan belajar yang kondusif dalam mendorong siswa belajar aktif. Didaktika Jurnal Kependidikan, 11(1), 41–62. https://doi.org/ http://dx.doi.org/ 10.30863 /didaktika.v11i1.161

Asep Jihad dan Abdul Haris. (2010). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Press.

Fitriana, N. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Blended Learning Pada Mata Kuliah Pemisahan Kimia Materi Kromatografi Untuk Meningkatkan Kualitas Belajar. Journal of Educational Inovation, 4(1), 46–54. https://doi.org/https://doi.org/

Hamzah B Uno. 2008. Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara

Heru Suparman, Mamik Suendarti, Deta Muliyani. (2019). Kurikulum Pendidikan Integrasi Dalam Pembelajaran. Tangerang : Pustaka Mandiri

Jared Stein and Charles R. Graham 2014, “Essential for Blended Learning: A Standards Based Guide”.

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. (2021). Materi Program Guru Belajar dan Berbagi Seri Semangat Guru Kemampuan Nonteknis dalam Adaptasi Teknologi. From : https://gurubelajardanberbagi.kemdikbud.go.id/

Muhammad Taufik Hidayat, Teuku Junaidi dan Muhammad Yakob. (2020). Pengembangan Model Pembelajaran Blended Learning dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa Terhadap Tradisi Lisan Aceh. Jurnal Mimbar Ilmu, 25 (3), 401 – 410, from https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/MI/article/view/28913

Ningsih, & Jayanti. (2016). Hasil Belajar Mahasiswa Melalui Penerapan Model Blended Learning Pada Mata Kuliah Persamaan Diferensial. Jurnal Pendidikan RAFA, 2(1), 1–11. Retrieved from http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa/article/view/1237

Ningsih, Misdalina, & Marhamah. (2017). Peningkatan Hasil Belajar dan Kemandirian Belajar Metode Statistika Melalui Pembelajaran Blended Learning. Al-Jabar: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 155–164. https://doi.org/https://doi.org/10.24042/ajpm.v8i2.1633

Peraturan Wali Kota Depok 2021 Nomor 66 Tahun Tentang Pedoman Penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas Di Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019

Risnani, & Husin. (2019). Section Articles Blended Learning: Pengembangan dan Implementasinya pada Mata Kuliah Fisiologi Tumbuhan. Bioeduscience, 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.29405/j.bes/3274-834007

Sudjana, N. (2013). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya

Suharsimi Arikunto, Suhardjono dan Supardi. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara

Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia 2021 Nomor 03/KB/2021, Nomor 384, Nomor HK.01.08/MENKES/4242/2021 dan Nomor 440-717 Tentang Panduan penyelenggaraan Pembelajaran Di Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19).

Usman. (2018). Komunikasi Pendidikan Berbasis Blended Learning Dalam Membentuk Kemandirian belajar. Jurnal Jurnalisa, 4(1), 136–150. https://doi.org/https://doi.org /10.24252/jurnalisa.v4i1.5626

Widodo, W. (2016). Wujud Kenyamanan Belajar Siswa, Pembelajaran Menyenangkan, Dan Pembelajaran Bermakna Di Sekolah Dasar. Ar-Risalah, 18(2), 22–37. Retrieved from http://ejournal.iaiibrahimy.ac.id/index.php/arrisalah/article/view/123/137

Downloads

Published

2021-12-08

How to Cite

ROFINGAH, S. . (2021). UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA TERBATAS MELALUI METODE BLENDED LEARNING PADA MASA PANDEMI COVID–19 . EDUCATOR : Jurnal Inovasi Tenaga Pendidik Dan Kependidikan, 1(2), 168-173. https://doi.org/10.51878/educator.v1i2.732

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.