MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATERI POLA BILANGAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 1 BANJAR AGUNG
DOI:
https://doi.org/10.51878/paedagogy.v2i2.1376Keywords:
pembelajaran kooperatif, numbered heads together, hasil belajar, keaktifan siswaAbstract
This study aims to improve student learning outcomes and student activity in the matter of mathematical number patterns through a numbered heads together (NHT) cooperative learning model for class VIII A SMPN 1 Banjar Agung Lampung. This research method uses classroom action research. The research subjects were 25 students. The data collection technique in this study used tests, observation sheets and documentation. While the data analysis technique is descriptive analysis. The results of this study indicate that the application of the numbered heads together (NHT) cooperative learning model on the mathematical number pattern material improves student learning outcomes and activeness. Besides that, students' responses and attitudes towards cooperative learning of the Numbered Head Together (NHT) type are positive. This is evident from the results of student journals, which show that learning mathematics is always interesting and fun.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dan keaktifan siswa pada materi pola bilangan matematika melalui model pembelajaran kooperatif tipa numbered heads together (NHT) bagi siswa kelas VIII A SMPN 1 Banjar Agung Lampung. Metode penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas. Subyek penelitiannya adalah sebanyak 25 siswa. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan tes, lembar observasi dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis datanya dengan analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipa numbered heads together (NHT) pada materi pola bilangan matematika meningkatkan hasil belajar dan keaktifan siswa. Disamping itu juga, respon dan sikap siswa terhadap pembelajaran kooperatif tipe Numbered Head Together (NHT) positif. Hal ini terbukti dari hasil jurnal siswa, yang menunjukkan pembelajaran matematika selalu menarik dan menyenangkan.
References
Arikunto Suharsimi, 1997, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: PT. Rineka Cipta
Arikunto Suharsimi, 2008, Dasar-Dasar Evaluasi, Edisi Revisi, Jakarta,: Bumi Aksara
Badan Standar Nasional Pendidikan, 2006, Kompetensi dan Kompetensi Dasar Matematika SMP, Jakarta
Dimyati dan Mudjiona, 2002 Belajar Dan Pembelajaran, Jakarta : Rineka Cipta
Hamalik Omar, 2004, Proses Belajar Mengajar, Jakarta: PT Bumi Aksara
Ibrahim,M. 2000, Pembelajaran Kkooperatif, Surabaya: UNESA Press
Kusumah Wijaya dan Dwitagama Dedi, 2009, Mengenal Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: PT. Indek.
Lie, A. 2005, Cooperative Learning, Jakarta: PT Gramedia Widyasarana Indonesia
Muslihuddin, 2008, Kiat Sukses Melakukan Penelitian Tindakan Kelas dan Sekolah, LPMP Jawa Barat.
Nasution, 2004, Berbagai Pendekatan Dalam Proses Belajar Mengajar, Jakarta: Bumi Aksara.
Nunik Avianti Agus,2007,Mudah Belajar Matematika Untuk Kelas IXSMP/MTs, BSE Pusat Perbukuan Depniknas.
Nurhadi, dkk, 2004, Pembelajaran Kontekstual dan Penerapannya dalam KBK, Malang: UM
Purwanto,N. 2002, Psikologi Pendidikan, Bandung: Trusilo
Sudjana N, 2005, penelitian Hasil Belajar, Transito Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Sukadi, 2006, Guru Powerful Guru Masa Depan, Bandung: Penerbit Kolbu
Tim Penyusun Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1995, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi Kedua, Jakarta:Balai Pustaka,
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 PAEDAGOGY : Jurnal Ilmu Pendidikan dan Psikologi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.













